BERIKUT BIDANG LAYANAN DAN JASA KAJIAN TRANSPORTASI PADA PT ALINA BESTARI KARYA:
- Penyusunan Kajian Analisis Dampak Dan Rekayasa Lalulintas
- Pengumpulan Data Sekunder Dan Data Primer Kondisi Prasarana Lalulintas (Jalan Dan Persimpangan) Dan Tata Guna Lahan Disepanjang Jalan, Pencacahan Lalulintas, Dan Pengukuran Kinerja Lalulintas Eksisting Serta Tingkat Bangkitan Perjalanan
- Analisis Kondisi Eksisting Daerah Studi Yang Meliputi: Lokasi Rencana Pembangunan, Kondisi Infrastruktur Transportasi Dan Kondisi Lalulintas
- Penaksiran Kondisi Lalulintas Sebelum Dan Pembangunan Yang Dimulai Dengan Analisis Bangkitan Lalulintas, Sebaran Lalulintas, Pembebanan Lalulintas Serta Pendekatan Mikro Rekayasa Lalulintas
- Upaya Penanggulangan, Berisi Penanggulangan Kondisi Lalulintas Pada Persimpangan, Akses Keluar Masuk Dan Sirkulasi Kendaraan Pada Lokasi Pembangunan